-
Les Amis de l’ABC
Kawan-kawan ABC. Ini kisah tentang sebuah klub pejuang muda menjelang revolusi yang gagal, 1830. Victor Hugo mengisahkannya dengan indah dalam Les Miserables. ABC, yang dalam bahasa Perancis dilafalkan ah-bay-say, tepat mirip dengan kata abaissé, artinya ‘yang direndahkan’. Kata itu adalah tentang rakyat, pelanduk di tengah gajah dalam berbagai pergolakan di Perancis selama setengah abad sejak…
-
SHALAT, Shalawat, SILAT
-tentang film SURAU dan SILEK- “Lahianyo silek mancari kawan. Batinnyo silek mancari Tuhan.” -Gaek Djohar- Adil yang pejuang, Dayat yang kocak, dan Kurip yang kutu buku ditinggal guru silat mereka merantau ke Jogja (!), padahal helatan pertandingan silek tinggal beberapa pekan lagi. Seorang cadiak pandai yang pulang kampuang setelah lama merantau melanglang buana dan…
-
BERKAWAN
Adakah persahabatan yang lebih indah dari yang dijalin oleh Al Imam Asy Syafi’i? Inilah beliau berkata: احب الصالحين و لست منهم لعلي أن أنال بهم شفاعة وأكره من تجارته المعاصي وإن كنا سواء في البضاعة “Aku mencintai para shalihin meski diri ini tak termasuk dalam kumpulannya. Semoga dengan cinta itu kan kuraih syafa’at bersama mereka.…
-
AKU titip JAYAKARTA
Aku titip Jayakarta pada berdiri tegakmu di hadapan Rabb semesta alam.. Agar anak-anak kita tak salah kira; seakan sabda Rasulullah, “Jangan marah.. Jangan marah.. Jangan marah.. Maka bagimu surga”, telah tak lagi berguna. Aku titip Jayakarta pada ruku’ tundukmu di hadapan Rabb Yang Maha Perkasa.. Agar anak-anak kita tak keliru mengerti; seakan menyebabkan terusir, kehilangan,…
-
TERUS-TERUSNA!
Ada ungkapan orang Jawa yang kalau ditujukan kepada Anda, meski disertai senyum yang amat manis, sungguh ia peringatan kelas berat. Bunyinya, “Ya wis nek ngono, terus-terusna kana!” Arti harfiahnya adalah, “Ya sudah kalau begitu, teruskan saja sana!” Tugas ummat ini hanya berjuang. Allah tidak mewajibkannya untuk menang. Berjuang itu jauh lebih besar dari sekedar menang.…
-
BASWEDAN
Ada satu acara layar kaca yang senantiasa dinanti anak seusia saya, para murid SD di pedalaman Yogyakarta, sekira seperempat abad lalu. Tanah Merdeka, begitu tajuknya, digagas oleh Ishadi SK. Diwarnai kibar-kibar bendera dan derap irama yang menghentak, sosok berkulit agak gelap dengan senyum khas itu bicara dengan nada tegas dan ukara tertata, ketika mewawancarai tokoh-tokoh…