Tag: Perjalanan
-
SERBA Salah USTADZ
Jadi Ustadz itu serba salah. Jikapun miskin, salah. Sesekali, ada saja yang berkata, “Wah, ndak bener itu. Harusnya ngurusin akhirat dunianya juga harus dapat.” Seandainya kaya, juga salah. “Ah, kalau nggak jualan agama, jualan ayat-ayat; ya nggak bakal bisa banyak harta.” Jadi Ustadz itu serba salah. Jikapun hanya mengajar, salah. Sesekali, ada saja yang berkata,…
-
TERBANG
“Segala puji bagi Allah Pencipta langit dan bumi, Yang menjadikan malaikat sebagai utusan-utusan menangani berbagai urusan, yang memiliki sayap dua, tiga, dan empat..” (QS. Faathir : 1) Sejak dahulukah manusia cemburu pada malaikat, burung, dan serangga yang dikaruniai sayap dan menjelajah angkasa? Tentang terbang, dengan menyimpan cerita Ikaros, Wright bersaudara, dan BJ. Habibie, untuk kali…
-
MENIKMATI RIZQI
Makanan lezat dapat diburu, hidangan mahal dapat dibeli. Untuk menikmati racikan seorang Chef Bintang Sekian Michelin di Paris, kita harus mengajukan reservasi jauh-jauh hari, dengan uang pangkal yang cukup untuk biaya hidup di Yogyakarta selama berbulan tanpa ngeri. Tapi nikmatnya makan adalah rizqi, Allah Yang Maha Memberi lagi Membagi. Seorang bapak di Gunung Kidul yang…
-
SALJU, Fiqih, dan CINTA
Di antara doa kita; mohon agar Allah membersihkan diri ini dari kesalahan masa lalu dengan air, embun, dan salju. اللهم اغسل خطاياي بالماء والثلج والبرد Ya, salju. Ia bagian dari tanda kuasa Allah dan kian memahamkan kita; betapa syari’atNya sempurna, dengan fiqih para ‘ulama yang memudahkan ‘awamnya. Saat kami kecil, bahasan fiqh ‘membasuh 2 khuf’…
-
Gelap, Tapi Hangat
Keraton Kadariyah di Kampung Dalam Bugis, Pontianak, yang didirikan Sultan Syarif ’Abdurrahman Al-Kadri pada tahun 1771 itu, menyimpan dua buah benda berpasangan yang sangat indah. Keduanya adalah cermin besar buatan Perancis dari abad kedelapan belas. Keduanya begitu menjulang, lebih dari dua meter. Bingkainya cantik, penuh ornamen berkilauan. Meja rias yang menyatu dengannya berkaki logam penuh…