Tag: Sultan Agung

  • MASJID PAJIMATAN

    Kompleks pemakaman luas di atas bukit Imogiri, dibangun oleh Sultan Agung Hanyakrakusuma pada akhir masa pemerintahannya di tahun 1640-an. Imogiri sendiri bermakna “gunung yang diselimuti kabut.” Astana teratas di kompleks ini disebut Kasultanagungan, kemudian di bawahnya sebelah kiri adalah bagian Kasunanan Surakarta yang terdiri dari Astana Pakubuwanan, Kasuwargan Surakarta, Kapingsangan, dan Girimulya. Di sebelah kanannya…

  • FILM ‘Sultan Agung’ (Review)

    Kaget juga ketika suatu hari Mas @hanungbramantyo mengirim pesan pendek, “Kula badhe ijin, apakah berkenan asma Ustadz Salim dan kawan dimasukkan sebagai penasehat kesejarahan di film?” Saya spontan menjawab, “Weh, lha punika, hehe. Mbokmenawi jangan, ampun rumiyin, Mas. Lha wong kula merasa belum ngaturi kontribusi apa-apa je, hehehe.” Memang demikian adanya. Seingat saya, kami baru…

  • SEHAMPARAN Bunga PANDAN

    Jika kita perhatikan kedua bilah keris ini, terdapat ricikan berpasangan yang mengapit bagian dasar bilahnya, bagai daun pandan yang tumbuh ke atas mengelilingi pangkal batangnya. Bentuknya tipis berujung runcing, membulan sabit semi tegak. Pada bilah tua sebelah kiri telah tak kentara ruasnya, pada yang kanan dari zaman yang jauh lebih muda jelas terlihat kemiripannya dengan…

  • SULTAN yang #MNCRGKNSKL

    Sebenarnya, hanya 5 tahun terakhir masa pemerintahannya dia menyandang gelar Sultan. Ketika naik takhta pada tahun 1613 dia memakai sebutan kakeknya, ‘Panembahan’, dan setelah merengkuh Madura pada 1624 dia memilih gelar ‘Susuhunan’. Bayangkan seorang yang sibuk mengonsolidasi kekuasaannya hingga Priangan, Surabaya, Madura, Blambangan, dan daulatnya merambah Banjar, Sukadana, Palembang, serta Jambi; tapi sempat menyusunkan tata…