TA’ARUF

Di antara ikhtiar kita menuju pernikahan adalah ta’aruf. Sebenarnya ta’aruf ini istilah umum; saling mengenal di antara manusia. Tetapi secara khusus dia dimaknai bagaimana kita menjalani proses dengan terkawal didampingi oleh para asatidz, didampingi oleh para senior, didampingi oleh para sesepuh, atau orangtua kita sendiri untuk saling mengenal di antara kedua calon dengan mengetahui data-datanya sampai kemudian melakukan interview, wawancara.

Kita ketahui kebaikan agama seseorang dari bagaimana hubungannya dengan Allah; ketika setia pada Allah, إن شاء الله setia pada pasangan. Bagaimana hubungannya dengan ibu; menghormati ibu, menghormati pasangan. Bagaimana hubungannya dengan teman sebaya dan bagaimana hubungannya dengan anak-anak kecil.

Maka إن شاء الله ini akan menjadi ta’aruf yang baik untuk kita.

 

https://www.facebook.com/salim.a.fillah/videos/1801172463344963/

 

Subscribe dan simak kajian-kajian Pro-U Media lainnya di YouTube/proyouchannel.

? Salim A. Fillah
? Faris Purnawarman
? Fullheart
? Mncrgknskl
.
#syiarkan #gagasandancitacita #proyouchannel #1minutebooster#mncrgknskl #safketurki #taaruf #nikah #pernikahan #syari #2019gantistatus#menujuhalal #pasangan


Posted

in

, ,

by