Author: Salim A. Fillah
-
AHMAD YASIN
Ia lahir dari keluarga miskin lagi pengungsi. Ia bermimpi melawan kezhaliman yang mencakar koyak wajah bumi para Nabi, sejak pertengahan abad lalu. Suatu hari, ia bersama teman-temannya membuat sebuah acara kemah ketangkasan di pantai Gaza. Dan dari sanalah kisah menakjubkan itu dimulai. Di akhir acara mereka berlomba, mereka saling adu ketahanan. Siapa bisa berdiri dengan…
-
PASAR & DAGANG
Perdagangan adalah salah satu pintu utama di antara banyak pintu rezeki yang kemudian disunnahkan oleh Nabi ﷺ kepada kita untuk ditempuh sebagai jalan menjemput rezeki. MasyaAllah, kita bisa melihat di pasar terapung di Banjarmasin ini betapa kemudian aktivitas perdagangan yang sangat alami, yang sangat natural, yang sangat indah, terjadi. Bagaimana kita lihat juga ketangguhan para…
-
PETANG Hari PUISI
Petang, jika tanpa wajahmu yang berkilauan wudhu’ adalah gelap berlipat-lipat. Senja, jika tanpa senyummu yang seiris surga tersiram madu adalah pahit mencekik urat. Surup, jika tanpa tilawahmu yang lirih syahdu adalah sunyi menjerat-jerat. Tapi aku tak boleh takut, tapi aku tak boleh sedih.. Karena aku hendak belajar indahnya gelap dari rindu kepada Maghrib, pada shaff…
-
‘IMAD ‘AQIL
‘Imad Hasan Ibrahim ‘Aqil adalah nama yang menggentarkan penjajahan Zionis hingga perempat pertama tahun 1990-an. Lahir pada 10 Juli 1971 di Kamp Pengungsi Jabaliya, Gaza, menghafal Al Quran sejak belia, ‘Imad selalu meraih peringkat terbaik dalam pendidikannya dari tingkat dasar hingga menengah. Pada 22 September 1988 dia ditangkap tentara penjajahan saat mengajukan berkasnya untuk mendaftar…
-
BUAH & MUSIM
Di antara firman Allah ﷻ yang menarik untuk kita renungkan adalah firman-Nya.. كُلُوا مِنْ ثــَمَـــــرِهِ إِذَا أَثْمَـرَ “Makanlah dari buah-buahan itu ketika dia berbuah.” Termasuk kebaikan, menikmati buah pada musimnya. Sebagaimana juga kita meyakini, gitu ya, bahwa diri kita adalah seorang mukmin yang kemudian keimanan itu selain berakar kokoh dan berbatang tinggi menjulang sampai ke…
-
LAIN PAKAIANNYA
Tempo hari, saya duduk di seberang Tuan Guru @ustadzabdulsomad ketika taushiyah beliau sedang direkam oleh awak media sebuah lembaga dakwah. “Orang dilihat dari pakaiannya”, ujar beliau. “Kalau kita berbaju putih, maka setitik noda saja akan tampak jelas. Kalau berbaju batik, maka kotoran bisa agak tersamarkan. Kalau berbaju hitam, lebih-lebih lagi akan tak terlihat.” Kalimat ini…