Tag: Akad Nikah
-
AKAD
Akad nikah adalah akad yang suci. Akad yang sakral di antara seorang laki-laki dengan laki-laki lain yang menjadi wali seorang perempuan. Maka akad ini yang disebut oleh Allah “mitsaqan ghaliza,” perjanjian yang berat, jangan dianggap enteng. Dia harus dimuliakan, disucikan menjadi prasasti agung. Kita telah menghalalkan suatu yang haram dengan nama Allah ﷻ. Jika memungkinkan,…